Alexa Rank merupakan salah satu indikator kepopuleran suatu website. Berbeda dengan Google page rank yang nilainya semakin besar semakin bagus, Alexa Rank justru semakin kecil semakin bagus!
Mengapa kita juga perlu memerhatikan Alexa Rank website kita? Simpel! Karena Alexa Rank juga sering dipakai untuk menilai kualitas suatu website! Website yang punya kualitas tinggi, baik dari segi konten, traffic, dan backlink memiliki Alexa Rank yang kecil. Contohnya Google.com Alexa Rank nya #1, Facebook.com Alexa Rank nya #2, dan website ini sendiri Alexa Rank nya #326,934. Angka yang sudah lumayan kecil, jika dibandingkan 4 bulan lalu saat website ini baru pertama kali lahir (Alexa Rank nya 14 jutaan)
Oleh karna itu pesangan widget alexa di blog sangatlah penting. Dan sangat berguna untuk mengetahui traffic pada blog kita. Buat kamu yang tertarik pada pemasangan widget alexa ini, kamu bisa ikuti langkah - langkah berikut ;
4. Pilih widget alexa yang kamu suka, lalu isi kan alamat URL blog kamu pada samping kiri widget yang kamu pilih. Setelah kamu isi URL kamu, lalu klik build widget. (lihat gambar di bawah)
5. Lalu kamu copy kode HTML widget alexa yang kamu pilih, lalu paste di blog kamu.
No comments:
Post a Comment